Baterai merupakan elemen terpenting bagi sebuah iphone
untuk bisa hidup dan digunakan. Memiliki baterai yang awet dan tahan lama
ketika digunakan merupakan keinginan semua para pengguna iphone. Kecanggihan
perangkat iOS yang digunakannya tidak menutup kemungkinan buruk bisa melanda
setiap iphone seperti baterai mudah boros. Banyak sebab yang dapat membuat
baterai iphone mudah boros sehingga anda sebagai penggunanya tidak akan merasa
puas melakukan chatt, dengar musik, nonton video, dan main game. Ketika baterai
bermasalah, tentu saja anda harus mencari solusi menggunakan tips mengatasi baterai iphone boros.
Namun, Sebelum anda mencarikan solusinya terlebih
dahulu anda harus mengenali sebab-sebab
yang dapat membuat baterai iphone boros. Adapun diantara sebabnya yaitu
karena anda sering menggunakan aplikasi secara berlebih terutama aplikasi yang
terhubung dengan internet. Anda harus mengetahui bahwa Aplikasi yang dijalankan
secara online sangat rentan terhadap penggunaan baterai iphone. Selain itu,
baterai mudah boros disebabkan karena anda sering membiarkan aplikasi yang
sudah tidak anda gunakan selalu dalam kondisi berjalan. Penyebab lainnya juga
karena terlalu sering mendownload aplikasi di google play. Hal-hal tersebut
harus anda perhatikan demi terjaganya daya tahan baterai sebuah iphone.
Sebenarnya cara termudah mengatasi baterai iphone yang boros adalah
menggantinya dengan sebuah baterai baru. Namun, biasanya baterai yang baru
terkadang tidak setahan dan sekuat baterai bawaan iphone itu sendiri. Nah, bagi
Anda pengguna iphone berbaterai boros, maka Anda harus mencoba beberapa tips mengatasi baterai iphone boros tanpa perlu mengganti
baterai. Tips pertama, anda jangan melakukan pengisian baterai /charger
dalam jangka waktu melebihi batas waktu pengisian baterai. Sebaiknya baterai
dicash sampai adanya pemberitahuan yang mengatakan bahwa Pengisian baterai
sudah full. Tips kedua, jika anda suka menggunakan atau menjalankan
aplikasi online, maka sebaiknya anda cukup membuka aplikasi yang anda butuhkan
saja dan matikan aplikasi yang tidak digunakan.
Adapun Tips mengatasi baterai iphone boros yang ketiga yaitu
anda anda jangan membiarkan iphone anda berjalan terus dalam seharian, karena
iphone juga membutuhkan waktu istirahat sama seperti manusia. Jika anda memaksa
iphone anda bekerja non-stop, maka siap-siap saja baterai anda akan jadi
korbannya. Jadi, jika anda tak ingin baterai iphone kesayangan anda mudah
boros, maka anda harus memperhatikan tips-tips mengatasi baterai iphone mudah boros yang telah
disebutkan diatas.
0 komentar
Posting Komentar