Setelah sukses dengan Windows 8 yang membuat semua orang di dunia terpukau dengan Metro UI menunya, kini Microsoft meluncurkan versi terbaru dari sistem operasi dari Windows yaitu Windows 10. Tapi Windows belum secara penuh merilis Windows 10 karena masih dalam tahap review dan pengembangan. Jadi, bisa dibilang Windows 10 saat ini masih belum siap pakai untuk kebutuhan sehari-hari karena masih banyak bug yang mungkin bisa terjadi. Versi ini dikhususkan untuk para user tester atau software tester untuk menilai apa saja yang kurang dalam versi ini dan akan dikembangkan oleh pihak Microsoft ke tahap lebih lanjut.
Secara umum, Windows 10 menawarkan banyak fitur baru dari versi sebelumnya seperti kembalinya start menu, fitur cortana, xbox app, spartan browser, peningkatan performance pada multitasking dan lain-lain. Fitur-fitur tersebut tentu tidak ada pada versi sebelumnya yaitu Windows 8. Tentu saja, akhirnya pihak Microsoft akhirnya menjawab banyak pertanyaan tentang kekurangan Windows 8 dan jawabannya tidak lain adalah dengan meluncurkan Windows 10.
Sekedar info bahwa Windows 10 merupakan upgrade gratis untuk pengguna windows 7 dan 8 dan bukan berbentuk bayar langganan. Artinya pihak Microsoft sudah memberikan kelonggaran untuk para pengguna Windows versi bajakan untuk mengupgrade ke Windows 10 secara GRATIS!!! Untuk info lebih lanjut silahkan sobat baca artikel "Microsoft Ungkap Alasan Upgrade Gratis Windows 10 ke Pengguna Bajakan".
Bila sobat ingin download OS terbaru dari Microsoft ini ada baiknya untuk tidak menginstallnya di komputer utama. Sobat bisa menggunakan dual boot windows atau komputer lain untuk menginstall Windows 10. Kenapa? karena masih banyak bug di versi ini. Jadi, jangan minta pertanggung jawaban kepada saya terhadap masalah yang sobat alami di Windows 10 versi ini. Ingat! Do It at Own Risk!
GENERAL FEATURES
- Start Menu Returns
- Cortana on Desktop
- Xbox App
- Project Spartan Browser
- Improved Multitasking
- Universal Apps
- Office Apps Get Touch Support
- Continuum
- Action Center
- Unified Settings / Control Panel
Untuk lebih jelasnya bisa sobat lihat disini "Top 10 New Windows 10 Features".
CHANGELOG FOR VERSION 10041
Desktop
- You can now drag windows to another desktop in the Task View
- Task View has been updated with a new interface
- You can now choose to display all active apps from all desktops in the taskbar, or only the apps that are on the current desktop
- The start button now has a smaller Windows logo and a new hover design
- When clicking on the network icon, a new window shows up to manage your connection without opening Settings
- The window preview in the taskbar has been updated with a new design
- Multiple icons have been updated
- When the taskbar is small, the date will still be visible
Start
- The start menu now can be made transparent
- You can now pin tiles by draging apps from the "All apps" list to the start screen
- "Places" no longer have icons, and the "Places" title has been removed
- The "All apps" icon has been changed
- You can now put the PC to sleep with the power button in start
- Folders now have an arrow to indicate that they contain a dropdown
- Internet Explorer isn’t listed in the "All apps" list
- Tiles can now be changed (format, etc) with touch, similar to Windows Phone
Internet Explorer
- Internet Explorer has been updated to version 11.0.10011
- Improvements to the Edge render engine
- New flags have been added to about:flags
- You can now send a smily face
Features
- The lock screen now shows icons in the bottom right corner, instead of under the clock
- The login screen has been redesigned
- You can now print to PDF natively
- You can now install apps from and move apps to an SD card
- Context menus now have a touch-friendly design when using a touch screen (and a redesign in general)
- Cortana is now available in China, the UK, France, Italy, Germany, and Spain
- The Text Input canvas has been improved
Installation
- The installation UI has been updated
- The installation now shows a percentage that is a total of the full installation, rather then a percentage for each step
- Cortana now gets introduced during installation
- It’s now more clear how to make a new Microsoft Account, or how to use a local account
Apps
- Photos, Reading List, Windows Store beta, OneNote, Settings, Windows Feedback, Insider Hub and Scan has been improve
And Further
- Loading screens for Restarting, Shutting down, etc. have been redesigned
SYSTEM REQUIREMENT
- Processor: 1 gigahertz (GHz) or faster with support for PAE, NX, and SSE2
- RAM: 1 gigabyte (GB) (32-bit) or 2 GB (64-bit)
- Hard disk space: 16 GB (32-bit) or 20 GB (64-bit)
- Graphics card: Microsoft DirectX 9 graphics device with WDDM driver
- Optional : A Microsoft account and Internet access
SCREENSHOT
VIDEO
DOWNLOAD
Windows 10 Technical Preview (x64) English (US)
Windows 10 Technical Preview (x86) English (US)
Atau soba bisa mengunjungi "Download Windows 10 Technical Preview ISO" bila link diatas bermasalah atau ingin menggunakan bahasa lain.
HOW TO INSTALL
- Download file
- Mount ISO
- Klik "Setup.exe" dan ikuti petunjuk install
Bila sobat ingin clean install dengan menggunakan DVD, sobat tinggal Burn ISO ke DVD. Jika ingin menggunakan Flasdisk bisa mengikuti tutorial "WinToFlash - Cara Mudah Install Windows Lewat USB".
Masih bingung bagaimana cara clean install Windows? Silahkan baca "Tutorial Install Windows 7 (Clean Install). "Kenapa tutorial clean install Windows 7?" Tutorial install Windows versi apapun kurang lebih sama saja, jadi bisa sobat gunakan untuk menginstall Windows 10.
Bila sobat masih juga bingung dengan tutorial menginstall Windows 10, silahkan bertanya di kolom komentar.
0 komentar
Posting Komentar